Make Money Online dengan Paid To Take Photo Menggunakan Situs FeaturePics

Kalau selama ini saya memposting tulisan tentang ulasan Make Money Online dengan Paid To Take Photo pada situs 123rf, Albumo, Alamy, Crestock serta CanStockPhoto dimana besaran komisi yang akan kita dapatkan berada pada kisaran 50% - 60%, namun pada situs FeaturePics yang saya temukan bebera waktu yang lalu, saya menemukan komisi yang paling besar diantara semua situs Make Money Online dengan Paid To Take Photo yang telah saya ulas sebelumnya.

Pada situs FeaturePics kita bisa mendapatkan komisi dengan besaran 70%. Lebih besar dari yang selama ini saya kemukakan, bukan? Hal yang tidak kalah menarik dari cara Make Money Online dengan Paid To Take Photo terhadap situs-situs Paid To Take Photo terdahulu adalah bahwa pada situs FeaturePics ini kita bisa merubah harga jual photo-photo kapanpun sesuai keinginan kita.

Melalui fitur statistic yang disediakan oleh situs ini, kita merasa sangat terbantu sekali dalam hal mempermudah dalam penentuan harga yang sesuai dengan photo-photo yang ingin kita jual. Sangat menarik, bukan?

Lalu, bagaimana cara bergabung dengan situs FeaturePics ini? Anda hanya cukup mendaftarkan diri sebagai “Author” sebagaimana screenshot dibawah ini atau jika anda ingin membeli photo, anda bisa mendaftarkan diri anda sebagai seorang “buyer”!


Info: FeaturePics.com

-------------------------------------------------------------------------------------



0 comments :

Post a Comment

komentar dari anda semua adalah komentar yang memiliki relevansi dengan posting artikel diatas dan saya sangat menghargai kunjungan serta komentar-komentar cerdas dari anda semua! Thanks and Happy Blogging

Hubungi Saya

Name

Email *

Message *

Page RankBlogarama - Blogging Blogs
eXTReMe Tracker