Geolokasi alamat internet kita di Google Search Engine

Dasril Iteza - Perhatikan crop bagian hasil google search dibawah ini. Fokus pada yang dilingkari merah. Dari Google Search Engine seperinya ada pengayaan lagi. Mungkin namanya adalah Geolokasi Alamat Internet anda (kita selaku pengguna).


Data ini ditampilkan sepertinya berdasarkan geolokasi keberadaan internet kita. Jadi semisal kita dari Jakarta, maka yang akan tampil sudah pasti geolokasi dari Jakarta. Namun kita bisa mengubahnya dengan informasi lokasi yang lebih akurat.

Apakah kegunaanya bagi user seperti kita cukup dengan menunjukkan lokasi keberadaan kita yang sebenarnya biar internet lebih tertib berdasarkan negara si pengguna, atau ada hal lainnya? Bagaimana pendapat agan-agan semua?

-------------------------------------------------------------------------------------



0 comments :

Post a Comment

komentar dari anda semua adalah komentar yang memiliki relevansi dengan posting artikel diatas dan saya sangat menghargai kunjungan serta komentar-komentar cerdas dari anda semua! Thanks and Happy Blogging

Hubungi Saya

Name

Email *

Message *

Page RankBlogarama - Blogging Blogs
eXTReMe Tracker